Thursday, May 22, 2014



Membuat Gula kacang Jahe


 Bahan yang diperlukan :
  • 250 gram kacang tanah kulit
  • 1 sendok wijen
  • 300 gram gula merah
  • 100 ml air
  • ¼ sendok teh garam
  • 2 sendok makan jahe parut
  • 12 lembar daun jeruk
Urutan Kerja :
  1. Kacang tanah disangrai
  2. Wijen disangrai
  3. Daun jeruk diiris-iris halus
  4. Gula merah disisir
  5.  Campur gula merah, air , garam, jahe parut dan daun jeruk.masak sambil diaduk-aduk sampai berbuih dan kental
  6. Tambahkan kacang tanah dan wijen sangrai,aduk rata
  7. Segera sendokkan di atas daun pisang, biarkan kering

0 comments :

Post a Comment

Popular Posts